✿ STRUKTUR PENULISAN BERITA


ANATOMI BERITA



 JUDUL
 LEAD [TERAS BERITA/INTRO]
 TUBUH BERITA











                                   





JUDUL
 Judul berita sebisa mungkin dibuat
dengan kalimat pendek, tapi bisa
menggambarkan isi berita secara
keseluruhan. Pemberian judul ini
menjadi penentu apakah pembaca aka
tertarik membaca berita yang ditul
atau tidak.  
 Menggunakan kalimat aktif agar day
dorongnya lebih kuat.
 Persoalan judul menjadi menarik

LEAD
 Selain judul, lead bisa menjadi
penentu seorang pembaca akan
melanjutkan bacaannya atau
tidak.
 Lead terkait dengan peg atau
biasa disebut pelatuk berita.


TUBUH BERITA/BODY BERITA
 JUDUL/headline
 TAGLINE (KOTA), DATELINE (tanggal).
Dilanjutkan dengan menulis lead/intro. 
 Body. Bagian ini berisi informasi lebih
lanjut dari hal yang disampaikan pada
introduction. Bisa berupa stratistik,
latar belakang, atau informasi lain yang
lebih detil.
 Close. Akhiri tulisan dengan membuat nama
penulis/wartawan –bisa dibuat di awal
tulisan juga

 Penentuan lead ini juga membantu reporter
menginventarisasi bahan-bahan berita. 
 Untuk lebih mudahnya, susun berita yang
berawal dari lead itu secara kronologis.
 Cek dan ricek bahan yang sudah didapat.
Dalam berita, akurasi menjadi hal yang
sangat penting. 


EXAMPLES
JUDUL/headline
Orang Amerika Diduga Otak Sindikat Paspor
Palsu
Gayus Plesir ke Makau
Gagal Panen di Berbagai Daerah
Presiden Akan Pimpin Rapat Bahas Gayus
Polisi Seliidiki “Klien” Gayus


EXAMPLES
 LEAD/TERAS BERITA/INTRO
Orang Amerika Diduga Otak Sindikat Paspor Palsu
Kepala Badan Reserse Kriminal Markas Besar Kepolisian RI Komisaris Jenderal Ito Sumardi menyatakan polisi telah meminta bantuan Interpol dan Kedutaan Besar Amerika Serikat untuk memburu JJ, tersangka kasus pembuatan paspor palsu atas nama Sony Laksono. Paspor inilah yang digunakan Gayus Halomoan Tambunan untuk  pelesiran ke luar negeri meski ia berada dalam tahanadalam kasus mafia pajak. [Koran Tempo, 15/01/2011]


BAHASA
 Bahasa menjadi elemen yang penting dalam
berita. Bayangkan  bahwa pembaca itu berasal
dari beragam strata.
 Menulis lead yang bicara. Untuk mengujinya,
bacalah lead atau berita tersebut keras-
keras. Jika sebelum titik, nafas sudah habis,
berarti berita yang dibuat tidak bicara,
melelahkan dan tidak enak dibaca.
 Berita yang bagus adalah berita yang seolah-
olah bisa didengar. Prinsipnya sederhana,
makin sederhana makin baik.
 Menghidari kata sifat. Menulis berita dengan
kata sifat cenderung menggurui pembaca.
 Menuliskan angka-angka. [790.348.000 – 790]



TOTAL PENAYANGAN LAMAN

Diberdayakan oleh Blogger.

Datos personales